Postingan

Cara Seting Agar Layar Laptop Tetap Menyala Lebih Lama

Gambar
Apakah kamu pernah merasa kesal karena layar laptop tiba-tiba mati saat sedang tidak digunakan? Jika iya, kamu tidak sendirian. Banyak pengguna laptop yang membutuhkan layar tetap menyala lebih lama, terutama saat sedang bekerja atau menonton video. Berikut ini adalah panduan praktis untuk mengatur agar layar laptop kamu tetap menyala lebih lama, khususnya untuk pengguna Windows 10, Windows 7, dan Windows 8.1. Mau tahu tentang Apa itu kabel SPDIF Langkah-langkah Mengatur Layar Laptop Agar Tetap Menyala 1. Buka Control Panel    - Pertama, klik ikon Windows di pojok kiri bawah layar, lalu ketik Control Panel dan tekan Enter. Hardwar and sound pada control panel     2. Masuk ke Hardware and Sound    - Di dalam Control Panel, pilih opsi Hardware and Sound. Untuk memudahkan pencarian, ubah tampilan menjadi Category di bagian kanan atas. Change when the computer sleeps 3. Pilih Power Options    - Selanjutnya, klik Power Options. Di sini, kamu akan melihat beberapa opsi pengaturan daya. Setti

Mengatasi Lupa Password Wifi Pada Windows 10

Gambar
Pernahkan mempunyai pengalaman lupa password wifi rumah atau kantor? Atau mungkin kebingungan karena pernah connect ke suatu wifi tetapi tiba tiba disconnect dan lupa password. Nah berikut ini kami berikan tips cara mudah dan cepat untuk mengetahui password wifi sebagai solusi lupa password wifi pada pengguna windows 10 . Untuk langkah pertama, kamu masuk ke pengaturan wifi terlebih dahulu. Ada beberapa cara, salah satunya dengan menggunakan fasilitas pencaraian (search) pada windows 10 dengan mengetik "wifi" lalu klik ENTER. Ketik "wifi" pada kolom search Selain cara di atas, untuk masuk ke dalam pengaturan wifi di windows 10 kamu juga bisa langsung mengaksesnya dengan menekan  simbol wifi di bagian kanan bawah  (samping pengaturan suara) > lalu pilih Network Settings . Pilih network setting Setelah kamu masuk ke dalam pengaturan Network & Internet. Ada beberapa pengaturan wifi yang ditampilkan. Selanjutnya pilih Wifi > Change Adapter Options untuk masu

Apa itu Kabel SPDIF dan Penjelasannya

Gambar
Kabel S/PDIF bagi saya yang senang atau hobi pada perangkat audio istilah ini akan sering dijumpai saat menggunakan atau merakit perangkat audio. Dulu kagak ngerti bahkan sering bertanya-tanya apa itu S/PDIF. Ya beda seperti sekarang ada internet langsung cari menggunakan google ketemu dah. S/PDIF adalah jenis lapisan data link dan lapisan fisik untuk transfer sinyal audio digital antara beberapa perangkat atau komponen stereo. S/PDIF disingkat Sony / Philips Digital Interconnect Format atau Format  Antarmuka  Digital #Sony #Philips.Format  S/PDIF dikembangkan selama operasi gabungan antara Sony dan Philips. Merupakan modifikasi di AES/EBU (Audio Engineering Society / European Broadcasting Union) pada tahun 1985. Namun tidak seperti AES/EBU, S/PDIF format dikembangkan secara khusus untuk pengguna konsumen  rumah, karena membutuhkan hardware yang tidak mahal yang diperlukan oleh model AES EBU. Apa saja fungsi S/PDIF? S/PDIF digunakan untuk mentransfer data digital audio k

How to Use Spdif Out On Motherboard

Maximizing Audio Quality: A Guide to Using SPDIF Out on Your Motherboard Welcome to our far reaching guide on tackling the force of SPDIF Out on your motherboard for ideal sound quality. In this article, we'll walk you through the moves toward open the maximum capacity of your advanced sound result. Grasping SPDIF Out Before we plunge into the functional advances, how about we really get to know SPDIF Out. Short for Sony/Philips Computerized Connection point, SPDIF is a norm for communicating computerized sound signs with practically no misfortune in quality. Your motherboard's SPDIF Out port is the doorway to unrivaled sound encounters. Distinguishing the SPDIF Out Port Finding the SPDIF Out port is essential. Most current motherboards have this port plainly marked, regularly as a square-molded connector with a shining red light demonstrating it's dynamic. Assuming that you're uncertain, counsel your motherboard's manual or producer's site for direction. Assoc

Tombol Rahasia Perintah Windows

Perhatian informasi di bawah ini bukan untuk yang sudah mahir komputer!!! Tombol rahasia perintah windows atau shortcut key adalah tombol atau kombinasi tombol pada keyboard yang digunakan untuk melakukan perintah atau aksi tertentu pada sistem operasi atau aplikasi. Dengan menggunakan tombol rahasia atau shortcut key, Anda dapat mempercepat dan mempermudah penggunaan perintah command pada Windows. Namun, Anda harus memastikan untuk memahami fungsi masing-masing tombol rahasia dan menggunakannya dengan hati-hati untuk menghindari kesalahan atau kerusakan pada sistem operasi atau aplikasi. Mari kita mulai: Windows Key + R Tombol rahasia ini membuka jendela "Run" di Windows. Anda dapat mengetikkan perintah command di kotak Run dan menekan Enter untuk menjalankannya. Ctrl + C Tombol rahasia ini digunakan untuk menyalin teks yang dipilih atau hasil output dari command prompt ke clipboard. Ctrl + V Tombol rahasia ini digunakan untuk menempelkan teks atau hasil output yang disalin

Adu Kuat Milan vs Inter Semifinal Liga Champions 2023

Gambar
Fase Liga Champions 2023 memasuki babak semifinal, derby Milan tidak terelakkan, disamping itu juga pertadingan sepakbola "rasa" babak final antara Manchester City vs Real Madrid terjadi pada bagian lain. AC Milan dan Inter Milan merupakan dua klub sepak bola asal Italia yang memiliki rivalitas yang sangat besar. Kedua tim tersebut memiliki sejarah yang sangat panjang dan sukses di dalam sepak bola Italia dan Eropa. Namun, dalam beberapa tahun terakhir, performa keduanya sedikit berbeda. Pada awal-awal babak penyisihan kedua team menelan kekalahan masing-masing 2 kali, dan siapa sangka Inter Milan ketika bertemu Bayern Munchen tidak berdaya kemudian bisa melaju ke semifinal. Begitu juga AC Milan menempati peringkat kedua, dan ketika bertemu Napoli, Milan bisa memaksimalkan  kemenangannya, Napoli sendiri pada babak penyisihan grup begitu perkasa begitu juga di Seri A sebagai kandidat juara. Akhirnya, hasil pertandingan antara AC Milan dan Inter Milan di semifinal Liga Champi

Apa itu Core di Laptop?

Gambar
Halo apa kabar? Semoga kabarnya baik dan sehat. Tidak terlalu saya pikirkan sebelumnya kemajuan teknologi ternyata membawa istilah-istilah baru. Saya sendiri kalau ada istilah baru tidak terlalu memikirkannya karena tidak ada kepentingan disitu..ya begitulah. Namun akhirnya tidak bisa terelakkan setelah saya membutuhkan laptop untuk anak saya sebagai keperluan sekolah. Akhirnya kata core sendiri baru faham setelah baca sana baca sini. Dibawah ini saya kumpulkan dari berbagai sumber mengenai core yang sering tertulis pada laptop, semoga membantu. Core di laptop adalah bagian terpenting dari sebuah komputer atau laptop yang berfungsi sebagai otak sistem. Core ini terdiri dari unit pemrosesan pusat atau CPU yang mengeksekusi instruksi dan mengendalikan operasi komputer . Dalam kata lain, semakin banyak jumlah core yang dimiliki sebuah laptop, semakin baik kinerja komputernya. CPU terdiri dari beberapa unit pemrosesan, atau yang biasa dikenal sebagai core. Sebagai contoh, sebuah laptop de